Help Users Recognize, Diagnose, and Recover From Errors

Desain yang baik dan nyaman tentu belum lengkap tanpa adanya penanganan error bila terjadi. Saat error terjadi, aplikasi seharusnya tidak hanya memberikan pesan error namun juga memberikan solusi.


Error messages should be expressed in plain language (no codes), precisely indicate the problem, and constructively suggest a solution.
Berikut adalah contoh Evaluasi Heuristik pada Website Unsika Journal Systems : 

Heuristik yang dilanggar :

Help Users Recognize, Diagnose, and Recover From Errors

Screenshot :


Masalah usabilitas : 

terdapat command box yang tidak jelas

Deskripsi Masalah yang ditemukan : 

Pada kolom dibawah terdapat perintah yang tidak diketahui jelas apa maksudnya. sehingga tidak dimengerti oleh user

Saran Perbaikan yang dapat dilakukan :

Diharapkan kepada pembuat website agar diperbaiki kode html nya agar pesan-pesan atau perintah-perintah yang tidak jelas apa maksudnya ini tidak muncul kembali

Skala severitas : 

4 = penting untuk melakukan perbaikan sebelum product direlease.

Comments